parwi, parwi (2013) Pengaruh pengapuran dan dosis pupuk fosfat terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang tanah (Arachis hypogeal L.) varietas macan. Pengaruh pengapuran dan dosis pupuk fosfat terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman kacang tanah (Arachis hypogeal L.) varietas macan, 09 (01). pp. 32-46. ISSN 1858-0572
Text (jurnal)
7..pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (173kB) |
|
Text (reviewer)
7..pdf Download (3MB) |
|
Text (plagiarism)
7_pdf.pdf Download (249kB) |
Abstract
Tujuan Percobaan adalah untuk mengetahui sejauh mana Pengaruh Pengapuran dan dosis Pupuk Fosfat terhadap Pertumbuhan dan hasil tanaman Kacang Tanah. Percobaan dilaksanakan dilahan yang letaknya di Desa Tonatan ,kecamatan Ponorogo,Kabupaten Ponorogo.dengan ketinggian temapt 115 meter dpl dengan pH tanah 6,2 dan jenis tanah Latosol. Rancangan yang dipergunakan adalah Rancangan Acak Kelompok ( RAK ) yang terdiri dari 2 faktor dengan 12 perlakuan kombinasi dan diulang 3 kali , yaitu : Faktor Pertama terdiri dari 3 level , yaitu : ( K0 ) tanah tanpa diberi kapur , ( K1 ) tanah diberi kapur 1 ton / ha dan ( K2) tanah yang diberi kapur 2 ton / ha. Sedang Faktor yang kedua terdiri dari 4 level yaitu : ( P0) tanaman tanpa dipupuk TSP, ( P1) tanaman diberi pupuk 50 kg TSP / ha, ( P2 ) tanaman dipupuk 100 kg TSP / ha , dan ( P3 )tanaman dipupuk 150 kg TSP / ha. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa pengapuran dan pemberian pupuk TSP mempunyai pengaruh interaksi terhadap tinggi tanaman , jumlah daun dan cabang , berat ose , jumlah dan berat polong serta berat brangkasan . Perlakuan yang baik hasilnya dicapai pada perlakuan K2P2 yaitu perlakuan pengapuran 2 ton / ha, dan tanaman dipupuk TSP 100 kg / ha. Pada perlakuan pengapuran 2 ton / ha dan tanaman dipupuk TSP 100 kg / ha, memberikan hasil tertinggi yaitu 2,03 ton / ha . Untuk hasil yang terendah dicapai pada perlakuan K0P0 yaitu tanpa pemberian kapur pada tanah dan tanpa pemberian pupuk TSP yang hanya mencapai 1,28 ton / ha.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi UNIDA Gontor > Agroteknologi |
Depositing User: | Tryan Arza SAINTEKK3 |
Date Deposited: | 15 Jan 2023 03:09 |
Last Modified: | 15 Jan 2023 03:09 |
URI: | http://repo.unida.gontor.ac.id/id/eprint/1983 |
Actions (login required)
View Item |