Search for collections on UNIDA Gontor Repository

MODEL PENERAPAN KONTRAK BISNIS SYARIAH DALAM MANAJEMEN RISIKO BMT UGT SIDOGIRI

Ghozali, Mohammad (2020) MODEL PENERAPAN KONTRAK BISNIS SYARIAH DALAM MANAJEMEN RISIKO BMT UGT SIDOGIRI. Kodifikasia : Jurnal Penelitian Islam,, 14 (1). pp. 171-194. ISSN 1907-6371

[img] FILE TEXT (MODEL PENERAPAN KONTRAK BISNIS SYARIAH DALAM MANAJEMEN RISIKO BMT UGT SIDOGIRI)
22. MODEL PENERAPAN KONTRAK BISNIS SYARIAHDALAM MANAJEMEN RISIKO BMT UGT SIDOGIRI.pdf
License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (301kB)
[img] FILE TEXT (Cek Plagiasi)
MODEL PENERAPAN KONTRAK BISNIS SYARIAH DALAM MANAJEMEN RISIKO BMT UGT SIDOGIRI.pdf
License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (4MB)

Abstract

KSPPS BMT UGT Sidogiri adalah salah satu BMT terbesar di Indonesia dengan banyak jaringan kantor cabang yang tersebar di Indonesia. BMT UGT Sidogiri memilikikinerja keuangan bagus dan terbaik dilihat dari perkembangannya beberapa tahun terakhir. Dengan pembiayaan yang semakin besar dan meningkat, maa pihak BMT haruslah siap untuk menghadapi risiko-risiko dalam pembiayaan dan operasionalnya. Maka BMT UGT Sidogiri memerlukan adanya penerapan manajemen yang baiksehingga mampu mengurangi risiko yang akan dihadapi dari setiap kegiatan yang dilakukan oleh pihak BMT. Penelitian ini merupakan kualitatif yang bersifat induktif. Pada penelitian ini maka permasalahan dibiarkan muncul untuk diinterpretasi. Data dikumpulkan dengan pengamatan, mencakup deskripsi dalam konteks mendetail yang disertai catatan hasil pengamatan, wawancara, serta hasil analisis dokumen dan catatan. Teknik analisis menggunakan deskriptif analitis. Dengan hasil penelitian bahwa BMT UGT Sidogiri dalam menerapkan kontrak bisnis syariah menggunakan prinsip 5C dan 1S yaitu: 1) Character, 2) Capacity, 3) Capital, 4) Collateral, 5 Condition of Economic dan 6) Sharia. Penerapan prinsip tersebut dalam manajemen risiko digunakan sesuai dengan Standart Operasional Prosedur yang berlaku, sehingga dapat menimialisir risiko yang terjadi dan juga dapat membantu mengembangkan usaha masyarakat sekitar

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Model Penerapan; Kontrak Bisnis Syariah; Manajemen Risiko
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Syariah UNIDA Gontor > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: PAK Fakultas Syariah
Date Deposited: 06 Nov 2022 01:52
Last Modified: 06 Nov 2022 01:52
URI: http://repo.unida.gontor.ac.id/id/eprint/1814

Statistics Downloads of this Document

Downloads per month in the last year

View more statistics

 View Item View Item